Jumat, 16 Desember 2016

Spesifikasi Lengkap Dan Harga HP Huawei Terbaru Honor Magic

Spesifikasi HP Huawei Honor Magic | Perkembangan teknologi memang semakin berkembang, bersamaan dengan meningkatnya kebutuhan masyarakat terhadap teknologi itu sendiri.

Spesifikasi Dan Harga HP Huawei Terbaru Honor Magic

Oleh sebab itu, di penghujung tahun 2016 ini paara vendor smatphone ternama berlomba-lomba menghadirkan produk terbaru mereka guna meningkatkan pendapatannya.

Setelahs sebelumnya pihak Oppo secara resmi menghadirkan smartphone terbaru mereka bernama Oppo A39 pada bulan desember tahun 2016.

Kini giliran Huawei yang ikut meramaikan pasar ponsel pintar, dengan menghadirkan produk terbarunya Huawei Honor Magic. Seperti apakah spesifikasi Hanphone Huawei Honor Magic ini? Dan berapa harganya? berikut ulasan lengkapnya.


Spesifikasi HP Huawei Terbaru Honor Magic

Spesifikasi HP Terbaru Huawei Honor Magic

Name Huawei Honor Magic
Diluncurkam Desember, 2016
Harga Rp. 7.100.000,-
Koneksi GSM / CDMA / HSPA / LTE
Operasi Sistem/ OS Android V 6.0 Marshmallow
Prossesor Octa-core (4x2.3 GHz Cortex-A72 & 4x1.8 GHz Cortex A53) 
RAM 4 GB
Memory Internal 64 GB 
Slot microSD -
Layar 5.09",-69.9% screen-to-body ratio, 1440 x 2560 pixels (-577 ppi pixel density)
SIM Dual SIM (Individual-Slot)-(GSM-GSM)
Kamera Belakang Dual Camera - 12 MegaPixel, f/2.2, dual - LED-Flash
Kamera Depan 8 MegaPixel, f/2.0, 1080p
Baterai 2900 mAh - Non-removable Li-Ion battery
Fitur Tambahan Fast Charging [30 menit full] Finger-Print, accelerometer, gyro, proximity, compass

Nah, demikianlah ulasan tentang Spesifikasi Lengkap Dan Harga HP Huawei Terbaru Honor Magic, selanjutnya akan dibagikan informasi lanjutannya, berkenaan dengan keunggulan HP Huawei Honor Magic dan kekurangannya. Semoga bermanfaat.

About the Author

Unknown

Author & Editor

No Pain No Gain

Posting Komentar

Your Choices :

1 Jutaan 1.5 Jutaan 10 Jutaan 12 Jutaan 2 Jutaan 3 Jutaan 4 Jutaan 5 Jutaan 500 ribuan 6 Jutaan acer Advan Android Android One Android-x86 Andromax R aplikasi aplikasi android Apple Apps astronomi Asus ASUS ZenFone 2 Blackberry Blackview Blog Blogging BLU Blu R1 BQ Bruno Bianchi Coolpad Custom ROM Deca-core Dibawah 1 Juta Doogee download Emulator Essential Evercoss Evercross facebook Facebook Lite Fan-made Gadget game Game HP Games Gionee google Handphone hardware Harga Huawei Harga Oppo Harga Samsung Harga Xiaomi Himax HTC Huawei Infinix Info Android Info Aplikasi Info Gadget Infocus Informasi Inspector Gadget Saves Christmas (1992 TV special) Intermezzo internet Interviews Intex iPhone Kabar HP kesehatan Komputer laptop LAVA Leagoo lenovo Lenovo Vibe Shot LG linux Meiigoo Meizu Micromax microsoft microsoft office Motorola nasa New TV Series (Cookie Jar/DHX/Teletoon) news Nokia Nomu One Plus OnePlus Oppo Original Series (1983-85) Osmo Oukitel pesawat siluman pesawat terbang Philips plastik Pokemon Go Polytron ponsel Ponsel Kamera Production Art (Original Series) Production News (New Series) project tango PS3 Qihoo 360 RAM 2GB RAM 3GB RAM 4GB RAM 6GB RAM 8GB Raspberry Pi Reliance Review sains Samsung security Sharp slider Smartfren smartfren andromax smartphone software Sony teknologi Tips Tips & Trik Tips Blogging Tips HP tips trik Tips Tutorial Tutorial Tutorial Blog Uhans Ulefone UMIDIGI UPS vivo Vkworld Widget Blog wifi windows windows 10 wordpress Xiaomi XiaoMi Redmi Note YAAO YU Yureka Zopo ZTE

 
Seputar Informasi Tekno © 2016 - Designed by SMA TRENSAINS