Sabtu, 30 Juli 2016

Hebat, Xiaomi Redmi Pro Gunakan Prosesor 10 Core dan Kamera Ganda

Hape Gaya ~ Xiaomi akhirnya resmi merilis handphone terbarunya bernama Xiaomi Redmi Pro. Dan Hebatnya,  vendor asal China itu membenamkan prosesor 10 Core dan konfigurasi dua kamera sekaligus.

Seperti yang diberitakan sebelumnya, rumor akan hadirnya produk terbaru Xiaomi ini telah dipublikasikan langsung oleh Petinggi Xiaomi Lei Jun.

Dalam promo tersebut, Lei Jun memposting dua kali yang menyinggung handphone yang digadang-gadang mampu mengambil obek gambar lebih tajam.

Baca Juga : CEO Xiaomi Beberkan Spesifikasi Xiaomi Redmi Pro

Betul saja, Hp Xiaomi Redmi Pro ternyata memiliki dua keunggulan utama, yaitu prosesor 10 core dan dua kamera yang disematkan pada bagian punggung ponsel.

Xiaomi Redmi Pro Menggunakan Prosesor 10

Keunggulan dari Xiaomi Redmi Pro yang telah resmi diluncurkan pada 27 Juli di sebuah acara di China ini terletak pada otak pmicunya.

Karena, pihak CEO Xiaomi menegaskan bahwa prosesor yang digunakan dalam Redmi Pro menggunakan Prosesor 10 Inti [hexa-core], dari Helio X25, dengan dukungan Mali-T88 pada bagian grafisnya.

Hal tersebut diungkapkan pihak resmi Xiaomi dalam akun twitter resmi mereka " Redmi Pro adalah produk Redmi kami yang paling kuat" ujarnya.

Dua Kamera Andalan Xiaomi Redmi Pro

Fitur andalan lain yang dibenamkan dalam Redmi Pro terletak pada kamera utama. Pasalnya, Xiaomi Redmi Pro menggunakan kamera ganda yang kedua-duanya disematkan pada bagian belakang ponsel.

Xiaomi Redmi Pro Gunakan Kamera Ganda


Tidak tanggung-tanggung kamera pertama beresolusi 13 Megapixel buatan Sony, sementaranya satunya 5 Megapixel buatan Samsung.

Dengan begitu, Xiaomi Redmi Pro bisa dipastikan mampu mengambil gambar dengan kualitas gambar yang menabjubkan dan tentunya lebih nyata.

Bagi para pecinta Hp Xiaomi  di Indonesia, diharap sabar terlebih dahuluu, karena handphone yang katanya akan menyaingi Meixu Pro 6 dan Le 2 Pro, sampai sekarang belu masuk ke pasar Indonesia.

About the Author

Unknown

Author & Editor

No Pain No Gain

Posting Komentar

Your Choices :

1 Jutaan 1.5 Jutaan 10 Jutaan 12 Jutaan 2 Jutaan 3 Jutaan 4 Jutaan 5 Jutaan 500 ribuan 6 Jutaan acer Advan Android Android One Android-x86 Andromax R aplikasi aplikasi android Apple Apps astronomi Asus ASUS ZenFone 2 Blackberry Blackview Blog Blogging BLU Blu R1 BQ Bruno Bianchi Coolpad Custom ROM Deca-core Dibawah 1 Juta Doogee download Emulator Essential Evercoss Evercross facebook Facebook Lite Fan-made Gadget game Game HP Games Gionee google Handphone hardware Harga Huawei Harga Oppo Harga Samsung Harga Xiaomi Himax HTC Huawei Infinix Info Android Info Aplikasi Info Gadget Infocus Informasi Inspector Gadget Saves Christmas (1992 TV special) Intermezzo internet Interviews Intex iPhone Kabar HP kesehatan Komputer laptop LAVA Leagoo lenovo Lenovo Vibe Shot LG linux Meiigoo Meizu Micromax microsoft microsoft office Motorola nasa New TV Series (Cookie Jar/DHX/Teletoon) news Nokia Nomu One Plus OnePlus Oppo Original Series (1983-85) Osmo Oukitel pesawat siluman pesawat terbang Philips plastik Pokemon Go Polytron ponsel Ponsel Kamera Production Art (Original Series) Production News (New Series) project tango PS3 Qihoo 360 RAM 2GB RAM 3GB RAM 4GB RAM 6GB RAM 8GB Raspberry Pi Reliance Review sains Samsung security Sharp slider Smartfren smartfren andromax smartphone software Sony teknologi Tips Tips & Trik Tips Blogging Tips HP tips trik Tips Tutorial Tutorial Tutorial Blog Uhans Ulefone UMIDIGI UPS vivo Vkworld Widget Blog wifi windows windows 10 wordpress Xiaomi XiaoMi Redmi Note YAAO YU Yureka Zopo ZTE

 
Seputar Informasi Tekno © 2016 - Designed by SMA TRENSAINS