Selasa, 17 Mei 2016

Cara Ampuh Atasi Kerusakan Pada Hp Layar Sentuh

Di zaman yang semakin modern seiring kemajuan teknologi ini, hp atau ponsel yang beredar memang telah didominasi dengan produk-produk smartphone dengan fitur layar sentuh. Hal ini memang sangat menarik karena layar sentuh cenderung lebih nyaman dan mudah untuk digunakan. Terbukti dari semakin banyaknya pengguna hp layar sentuh hingga saat ini. namun meskipun begitu, hp layar sentuh memang cenderung lebih sensitif dan mudah sekali rusak jika tidak berhati-hati dalam penggunaanya. Bahkan kerusakan hp layar sentuhini bisa saja terjadi karena hal sepele. Untuk itu, penggunaan hp layar sentuh memang sangat perlu berhati-hati. Dan bagi anda yang mengalami masalah pada hp layar sentuh anda, ulasan di bawah ini mungkin bisa menjadi solusi untuk anda.

Cara Memperbaiki Layar Sentuh Hp Yang Rusak
Apakah kerusakan hp layar sentuh bisa diperbaiki? Ya, pada kondisi tertentu, kerusakan yang terjadi pada hp layar sentuh anda memang masih bisa diperbaiki dan kembali normal. Namun pada kondisi lainnya, kerusakan ini juga bisa saja tidak dapat diperbaiki sama sekali sehingga anda harus menggantinya dengan layar yang baru. Untuk itu, pastikan terlebih dahulu kerusakan yang terjadi. Jika kondisi layar sentuh hp anda pecah, maka perbaikan sudah tidak diperlukan lagi. Namun jika layar masih utuh, anda bisa melakukan perbaikan kerusakan pada hp layar sentuh anda dengan cara berikut.
mengatasi kerusakan pada hp Layar Sentuh

Cek kondisi layar dengan melihat gerakan menu. Jika gerakan tersebut tidak sesuai dengan gerakan tangan anda atau terlalu cepat, anda bisa memperbaiki kerusakan hp layar sentuh ini dengan masuk menu kalibrasi untuk memeriksa konfigurasi atau mengatur settingan pada hp. Saat anda menggunakan menu kalibrasi ini, biasanya layar akan berubah menjadi warna putih atau bisa disebut ngeblank. Setelah itu, akan muncul sebuah pesan seperti meminta untuk mengikuti instruksi pada tampilan. Ikuti seluruh instruksi tersebut.

Selanjutnya, menu akan berpindah dan kembali meminta untuk mengikuti petunjuk yang ada. Ikuti terus dan ketika proses tersebut selesai, hp akan otomatis melakukan proses reset sehingga pengaturan kembali seperti semula dan kerusakan hp layar sentuhtelah teratasi. Sekian (Baca juga: Melirik Berbagai Hp Baterai Besar Harga Murah )

About the Author

Unknown

Author & Editor

No Pain No Gain

Posting Komentar

Your Choices :

1 Jutaan 1.5 Jutaan 10 Jutaan 12 Jutaan 2 Jutaan 3 Jutaan 4 Jutaan 5 Jutaan 500 ribuan 6 Jutaan acer Advan Android Android One Android-x86 Andromax R aplikasi aplikasi android Apple Apps astronomi Asus ASUS ZenFone 2 Blackberry Blackview Blog Blogging BLU Blu R1 BQ Bruno Bianchi Coolpad Custom ROM Deca-core Dibawah 1 Juta Doogee download Emulator Essential Evercoss Evercross facebook Facebook Lite Fan-made Gadget game Game HP Games Gionee google Handphone hardware Harga Huawei Harga Oppo Harga Samsung Harga Xiaomi Himax HTC Huawei Infinix Info Android Info Aplikasi Info Gadget Infocus Informasi Inspector Gadget Saves Christmas (1992 TV special) Intermezzo internet Interviews Intex iPhone Kabar HP kesehatan Komputer laptop LAVA Leagoo lenovo Lenovo Vibe Shot LG linux Meiigoo Meizu Micromax microsoft microsoft office Motorola nasa New TV Series (Cookie Jar/DHX/Teletoon) news Nokia Nomu One Plus OnePlus Oppo Original Series (1983-85) Osmo Oukitel pesawat siluman pesawat terbang Philips plastik Pokemon Go Polytron ponsel Ponsel Kamera Production Art (Original Series) Production News (New Series) project tango PS3 Qihoo 360 RAM 2GB RAM 3GB RAM 4GB RAM 6GB RAM 8GB Raspberry Pi Reliance Review sains Samsung security Sharp slider Smartfren smartfren andromax smartphone software Sony teknologi Tips Tips & Trik Tips Blogging Tips HP tips trik Tips Tutorial Tutorial Tutorial Blog Uhans Ulefone UMIDIGI UPS vivo Vkworld Widget Blog wifi windows windows 10 wordpress Xiaomi XiaoMi Redmi Note YAAO YU Yureka Zopo ZTE

 
Seputar Informasi Tekno © 2016 - Designed by SMA TRENSAINS