Jumat, 10 Juni 2016

Intip Jeroan Phablet dari Lenovo "Project Tango" Versi Phab 2 Pro

Phablet Lenovo "Project Tango" Versi Phab 2 Pro ~ Perusahaan asal tiongkok "Lenovo" meluncurkan  smartphone "Project Tango" Phab 2 Pro pada tanggal 10 Juni 2016.

Nama Project Tango diambil dari teknologi pengenalan ruang yang ditemukan oleh google. Teknologi ini digunakan sebagai alat Realitas Tambahan (Augmented Reality).

Phablet Lenovo "Project Tango" Versi Phab 2 Pro
sumber gambar


Teknologi penggabungan dunia maya 2 dimensi dan 3 dimensi dalam lingkungan nyata 3 dimensi untuk melengkapi atau menambah kenyataan. Dengan menaruh benda-benda virtual di sekitar layar ponsel.

Project Tango Phab 2 Pro memiliki 2 kamera berresolusi besar dengan kamera primer 16 Mp di bagian belakang ponsel dan kamera sekunder 8 Mp di bagian depan.

Ponsel ini  juga memiliki kamera tertentu dengan peran tertentu pula. Diantaranya kamera untuk pendeteksi gerakan yang disebut kamera motiontracking, kamera untuk melihat kedalaman ruang disebut kamera depth, dan ada wide angel kamera dengan sudut pandang 160 derajat.

Selain kamera khusus tadi, ponsel ini juga dibekali hardware-hardware yang canggih.

Apa jeroan yang dimiliki phablet asal tiongkok dengan sistem operasi android 6.0 Marshmallow ini? Simak selengkapnya dalam artikel di bawah.

Lenovo Phab 2 Pro memiliki layar 6,4 inci, 2.560 x 1.440 (459) dengan teknologi IPS. Secara fisik ponsel ini memilikidimensi  179,8 x 88,6 dengan ketebalan 10,7 mm dan juga berat 259 gram.

Ponsel ini ditanami prosesor Qualcomm Snapdragon 652, Quad core Cortex A72 1,8 GHz, Quad Core Cortex A53 1,4 GHz, dan GPU Adreno 510.

Untuk menunjang kinerjanya ponsel ini juga dibekali RAM 4 GB dengan media penyimpanan internal sebesar 64 GB dan ditambah penyimpanan eksternal hingga 256 GB yang menempati slot kartu SIM 2.

Kamera Phab 2 Pro terbilang lumayan dengan kamera utama beresolusi 16 Mp di tambah LED flash dan Phase Detect AF. Dan juga kamera depan beresolusi 8 Mp.

Kapasitas baterai Phab 2 Pro sebesar 4.050 mAh untuk menjalankan aktivitasnya.

Jaringan seluler ponsel ini adalah GSM/ 3G HSPA/ 4G LTE. Ada juga konektivitas Wi-Fi 802. 11 b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, Bluetooth 4.0, Audio Jack 3,5 mm. Ponsel ini juga memiliki dukungan A-GPS dan juga Micro USB.

Fitur lain dari ponsel ini seperti proximity sensor, project tango, accelerometer, kompas, barometer, pemindai sidik jari.

Phab 2 Pro sudah menggunakan sistem operasi android terbaru yakni versi 6.0 Marshmallow.

Demikianlah informasi tentang   Phablet dari Lenovo "Project Tango" Versi Phab 2 Pro yang bisa aku bagikan semoga bermanfaat.

About the Author

Unknown

Author & Editor

No Pain No Gain

Posting Komentar

Your Choices :

1 Jutaan 1.5 Jutaan 10 Jutaan 12 Jutaan 2 Jutaan 3 Jutaan 4 Jutaan 5 Jutaan 500 ribuan 6 Jutaan acer Advan Android Android One Android-x86 Andromax R aplikasi aplikasi android Apple Apps astronomi Asus ASUS ZenFone 2 Blackberry Blackview Blog Blogging BLU Blu R1 BQ Bruno Bianchi Coolpad Custom ROM Deca-core Dibawah 1 Juta Doogee download Emulator Essential Evercoss Evercross facebook Facebook Lite Fan-made Gadget game Game HP Games Gionee google Handphone hardware Harga Huawei Harga Oppo Harga Samsung Harga Xiaomi Himax HTC Huawei Infinix Info Android Info Aplikasi Info Gadget Infocus Informasi Inspector Gadget Saves Christmas (1992 TV special) Intermezzo internet Interviews Intex iPhone Kabar HP kesehatan Komputer laptop LAVA Leagoo lenovo Lenovo Vibe Shot LG linux Meiigoo Meizu Micromax microsoft microsoft office Motorola nasa New TV Series (Cookie Jar/DHX/Teletoon) news Nokia Nomu One Plus OnePlus Oppo Original Series (1983-85) Osmo Oukitel pesawat siluman pesawat terbang Philips plastik Pokemon Go Polytron ponsel Ponsel Kamera Production Art (Original Series) Production News (New Series) project tango PS3 Qihoo 360 RAM 2GB RAM 3GB RAM 4GB RAM 6GB RAM 8GB Raspberry Pi Reliance Review sains Samsung security Sharp slider Smartfren smartfren andromax smartphone software Sony teknologi Tips Tips & Trik Tips Blogging Tips HP tips trik Tips Tutorial Tutorial Tutorial Blog Uhans Ulefone UMIDIGI UPS vivo Vkworld Widget Blog wifi windows windows 10 wordpress Xiaomi XiaoMi Redmi Note YAAO YU Yureka Zopo ZTE

 
Seputar Informasi Tekno © 2016 - Designed by SMA TRENSAINS